Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sifon Hijab Untuk Gaya Lebaranmu




Hijab saat ini popular dan umumnya digunakan oleh para muslimah. Khususnya di indonesia sendiri penggunaan hijab sangat meningkat. Hal tersebut berdampak positif para produksi yang dilakukan oleh produsen hijab. Sebagaimana diketahui oleh para muslimah bahwa hijab merupakan kain kerudung yang berfungsi untuk menghalangi.


Merujuk pada pengertian tersebut para desain hijab merancang berbagai jenis hijab, di antaranya dengan merancang model hijab dengan gaun atau gamis atau hanya hijabnya saja. Berkenaan dengan hijab yang diproduksi oleh para produsen hijab, hal penting yang harus diperhatikan konsumen adalah bahan yang digunakan untuk membuat hijab itu sendiri.

Berkaitan dengan bahan yang digunakan untuk membuat hijab, salah satunya adalah bahan sifon. Sifon merupakan jenis kain yang dibuat dari bahan dasar kapas, sutra, dan serat sitensis. Jenis kain ini sangat tipis, licin, dan panas ketika digunakan untuk bahan kerudung. 

Dalam penggunaannya sebagai kerudung hendaknya menggunakan kombinasi berupa ciput atau kain kerudung dari bahan kaos sehingga dapat menyerap keringat serta tidak menerawang. Walaupun berbahan tipis, jenis kain sifon ini sangat digemari oleh para muslimah. Hal tersebut disebabkan karena kain sifon sangat mudah untuk dibentuk, ringan, dan nge-flow. Di sisi lain, kain sifon ini pun memiliki banyak jenis di antaranya adalah sifon polos dan sifon cerutti. Sifon secara ekslusif dapat dibuat dari serta sutra.

Dengan demikian, hijab umum digunakan oleh para muslimah. Khususnya di indonesia sendiri penggunaan hijab sangat meningkat. Sebagaimana diketahui oleh para muslimah bahwa hijab merupakan kain kerudung yang berfungsi untuk menghalangi. Merujuk pada pengertian tersebut para desain hijab merancang berbagai jenis hijab, di antaranya dengan merancang model hijab dengan gaun atau gamis atau hanya hijabnya saja.

Berkaitan dengan bahan yang digunakan untuk membuat hijab, salah satunya adalah bahan sifon. Sifon merupakan jenis kain yang dibuat dari bahan dasar kapas, sutra, dan serat sitensis. Jenis kain ini sangat tipis, licin, dan panas ketika digunakan untuk bahan kerudung. Keunggulannya kain sifon mudah dibentuk, ringan, nge-flow, serta harganya terjangkau. Berbagai warna  hijab dari sifon kamu bisa dapatkan di toko online hijup.com

4 komentar untuk "Sifon Hijab Untuk Gaya Lebaranmu"

  1. tak tau kami bahan sifon tuh kayak mane...cobe kakak kirim dulu 1 contohnye buat kami ni...hahahahah

    BalasHapus
  2. Kakak Ices perlu nih jilbab sifon buat bikin tutorial baru :D

    BalasHapus
  3. benar siffon bahannya tipis..dan licin. ..
    saya biasa belikan ini untuk adik yg mondok di Pesantren.

    btw tulisannya menarik dan informatif.
    tfs.

    BalasHapus