salahkan aku ?
Salahkah aku
Jika ingin mengingatkan dia
Jika mencoba membuka mata dan hatinya tentang arti hidup sebagai wanita
Jika mencoba menyelami apa yang sebenarnya mengganjal di hatinya
Salahkan aku
Jika kadang aku heran dengan sikapnya
Jika penasaran cara dia memandang masa depan
Jika ingin tahu apa sebenarnya yang ia inginkan
Salahkan aku
Jika ku ingin mencoba memulai bicara
Jika ku ingin bicara enpat mata
Jika ku ingin dia terbuka apa adanya
Tapi..
Ah...nanti dia menyalahkan aku
Menganggap diriku ingin ikut campur saja
Ah...
Udahlah...
Daripada kena salah..biarlah
Masa depanmu adalah apa yang kamu perbuat hari ini
Cuek,santai,jutek...itulah juga gambaran masa depanmu nanti..
Biarlah pengalaman hidupku bagaimana meraih sukses kubagi dengan orang yang mau mendengarkan....
Jika ingin mengingatkan dia
Jika mencoba membuka mata dan hatinya tentang arti hidup sebagai wanita
Jika mencoba menyelami apa yang sebenarnya mengganjal di hatinya
Salahkan aku
Jika kadang aku heran dengan sikapnya
Jika penasaran cara dia memandang masa depan
Jika ingin tahu apa sebenarnya yang ia inginkan
Salahkan aku
Jika ku ingin mencoba memulai bicara
Jika ku ingin bicara enpat mata
Jika ku ingin dia terbuka apa adanya
Tapi..
Ah...nanti dia menyalahkan aku
Menganggap diriku ingin ikut campur saja
Ah...
Udahlah...
Daripada kena salah..biarlah
Masa depanmu adalah apa yang kamu perbuat hari ini
Cuek,santai,jutek...itulah juga gambaran masa depanmu nanti..
Biarlah pengalaman hidupku bagaimana meraih sukses kubagi dengan orang yang mau mendengarkan....
Posting Komentar untuk "salahkan aku ?"
Terimakasih sudah berkunjung
Silahkan berkomentar .
Mohon maaf komentar dimoderasi