ketika ku tahu tuk bersikap
Kupikir mereka seperti diriku
Tulus dalam menjalin hubungan
Peduli pada sebuah persoalan
Ikhlas dalam memberi bantuan
Ternyata
Mereka seolah menutup mata
Seakan orang lain yang tidak tahu apa-apa
Terasa jauh dan tak rela
Inikah yang kudapatkan ?
Inikah yang kuterima ?
Mengapa harus tak ikhlas ?
Mengapa harus tak rela ?
Mengapa harus menghalangi ?
Mengapa seakan tak punya hati ?
Ditelikung
Ditusuk dari belakang
Sangat menyakitkan
Ternyata....semua itu hanya pura-pura
Dan...aku pun harus membuka mata
Melihat semua itu selamanya cuma semu
Ternyata selama ini ada terselip rasa dengki dan iri
Bodohnya aku tak menyadari
Tuhan,terimakasih telah kau tunjukan semuanya
Aku pun bisa bertindak bijak
dan mengambil sikap
Tulus dalam menjalin hubungan
Peduli pada sebuah persoalan
Ikhlas dalam memberi bantuan
Ternyata
Mereka seolah menutup mata
Seakan orang lain yang tidak tahu apa-apa
Terasa jauh dan tak rela
Inikah yang kudapatkan ?
Inikah yang kuterima ?
Mengapa harus tak ikhlas ?
Mengapa harus tak rela ?
Mengapa harus menghalangi ?
Mengapa seakan tak punya hati ?
Ditelikung
Ditusuk dari belakang
Sangat menyakitkan
Ternyata....semua itu hanya pura-pura
Dan...aku pun harus membuka mata
Melihat semua itu selamanya cuma semu
Ternyata selama ini ada terselip rasa dengki dan iri
Bodohnya aku tak menyadari
Tuhan,terimakasih telah kau tunjukan semuanya
Aku pun bisa bertindak bijak
dan mengambil sikap
Posting Komentar untuk "ketika ku tahu tuk bersikap"
Terimakasih sudah berkunjung
Silahkan berkomentar .
Mohon maaf komentar dimoderasi